Kuliah di National Tertiary Education Consortium (NTEC) Selandia Baru.
Halo berjumpa lagi dengan kita..
Nah, pada artikel kali ini, education ONE mau bahas salah satu kampus paling beken di Selandia Baru nih.
Namanya National Tertiary Education Consortium (NTEC) atau yang lebih dikenal dengan nama Aspire2 New Zealand.
Kita mulai dengan ngebahas profil singkat dari Aspire2 New Zealand, ya…
Alasan Mengapa Memilih Aspire2 sebagai Destinasi Kuliah di Selandia Baru.
Bukan tanpa alasan kenapa banyak siswa yang tertarik dan memilih untuk kuliah di Aspire2 New Zealand Selandia Baru.
Aspire2 New Zealand memberikan fasilitas yang terbaik untuk kualitas pendidikan bagi semua mahasiswa/i yang menempuh pendidikan disini seperti guru-guru yang berbeda, rentang masa studi terbaru, adanya sesi konseling dan juga support service.
Aspire2 New Zealand juga memberikan pengalaman belajar secara nyata sebagai persiapan untuk terjun ke industri langsung.
Selain itu Aspire2 New Zealand menyediakan waktu khusus untuk bekerja atau bermain dan meluangkan waktu bagi dirimu sendiri.
Kamu disini akan berada di lokasi yang menyenangkan dengan sistem pembelajaran terbaik.
Dan pada akhirnya setelah masa studi selesai kamu akan dibantu untuk mendapatkan pekerjaan terbaik di tempat terbaik pula.
Lokasi Aspire2 Selandia Baru.
Bagi kamu yang sudah merencanakan akan kuliah di Aspire2 Selandia Baru tentu saja harus mengenal dimana saja lokasi kampus nya.
Dengan begitu, nantinya kamu juga bisa menentukan langkah selanjutnya selama menempuh pendidikan disana.
Kampus – kampus Aspire2 terletak di Auckland-Henderson Campus yang ada di 83 Henderson Valley road, Henderson Auckland.
Kemudian ada juga Tauranga Campus di 144-146 Durham Street Tauranga Central 3110.
Kampus yang terakhir berlokasi di Christchruch Campus di 289 Tuam Street, Christchruch central 8011.
Kamu bisa bertukar informasi dengan staff kampus yang ada di masing-masing kampus Aspire2 begitu juga dengan dengan mahasiswa secara langsung.
Kampus Aspire2 semua siap menyambut kedatanganmu.
Kerjasama dengan Dunia Industri.
Aspire2 New Zealand bekerja sama dengan banyak pihak yang akan men-support kamu saat harus berhadapan langsung dengan dunia industri.
Semua mitra yang berkolaborasi dengan Aspire2 mendukung untuk banyak hal baik.
Termasuk di dalamnya melayani untuk Dewan Penasihat serta memberi saran untuk semua program baru, memberikan kesempatan bagi siswa untuk mendapatkan banyak pengalaman magang dan pekerjaan yang baik, masuk ke dalam kelas secara langsung sebagai dosen tamu serta menyosialisasikan materi baru yang akan berdampak baik untuk pendidikan Anda selama belajar di Aspire2.
Berikut ini adalah beberapa mitra yang bekerja sama dengan kami seperti Apollo Medskills, Ecentre Massey, IMNZ, Education Tauranga, ETS, Techvana, ACCA, PROMETRIC, Priority 1, Service IQ dan lainnya.
Mau karir kamu terjamin kedepannya? Kuliah di Aspire2 New Zealand adalah salah satu solusinya.
Bergabunglah di Aspire2 New Zealand dan lanjutkan studimu ke jurusan-jurusan perhotelan terbaik yang ada di dunia.
Kalau kamu masih bingung tentang jurusan apa yang bisa kamu ambil di Aspire2 New Zealand, coba aja baca artikel kita yang membahas jurusan-jurusan paling populer di Aspire2 New Zealand.
Langsung aja klik link dibawah ini untuk baca artikelnya ya..
Jurusan Paling Populer di Aspire2 New Zealand.
Bagaimana, sudah bisa menentukan jurusan mana yang akan kamu pilih?
Atau kalian justru masih bingung enaknya mulai darimana?
Kalau kalian masih bingung harus bagaimana, kalian bisa kok, tanya-tanya terlebih dahulu bersama dengan konsultan kami.
Kalian bisa menghubungi konsultan kami dengan mengirimkan pertanyaan kalian melalui e-mail ke [email protected].
Kalian juga bisa bertanya langsung kepada konsultan kami via telepon atau whatsapp di +6282 146 383 334 (Telkomsel).
Kalau kalian ingin mengetahui info lebih banyak seputar kuliah di luar negeri, tapi nggak begitu doyan baca coba yuk nonton video – video kita di Youtube.
Jangan lupa subscribe dan share Youtube channelnya education ONE ya, guys. Klik disini untuk mengunjungi channel Youtube education ONE.
Leave A Comment